Pages

Kamis, 09 September 2010

Pemutar Audio AIMP

AIMP Terbaru menjadi aplikasi pemutar audio yang kini telah mampu mendukung berbagai format audio (termasuk OGG, MP3, WMA, WAV, OGG,dll) dan juga mencakup sebuah konverter audio, sebuah Ripper Audio, perekam audio, editor tag dan banyak fitur lainnya.
Anda juga dapat mendownload plug-in tambahan dan  puluhan skin template tambahan  dari situr resminya . AIMP Terbaru adalah mediaplayer yang kualitatif dan aplikasi multimedia yang dapat memutar audio secara jernih dalam memainkan file music mp3 dan memberikan pengalaman menarik kepada anda seperti pengalaman mendengarkan konser music secara langsung.  AIMP Terbaru memiliki fasilitas yang lengkap, handal, ukuran installer yang relatif ringan dan kecil, dan penggunaan sumber daya sistem yang sangat minim namun tetap efektif.
Berikut ini beberapa fitur AIMP Terbaru :
  • Menghasilkan suara sebening kristal, dengan memanfaatkan teknologi produksi yang berbeda dengan pendahulunya seperti Winamp dan WMP

  • Equalizer yang sangat sensitif
  • Konsumsi sumber daya yang minimum
  • Dukungan multibahasa
  • Dukungan berbagai file format audio
  • Penyesuaian hotkey global dan lokal
Untuk link download nya anda bisa langsung ke situs reminya di sini

    0 komentar:

    Posting Komentar